Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami Awal Huruf L
Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami Awal Huruf L | Nama DeBay - Selamat datang disitus Nama DeBay, seperti biasa Nama DeBay akan berbagi atau posting artikel baru yang berjudul Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami Awal Huruf L, untuk postingan teratas Nama DeBay banyak membaca tentang nama bayi perempuan cantik, nama bayi perempuan islami, nama nama bayi, perempuan lengkap, nama bayi laki laki, nama bayi perempuan unik, nama bayi perempuan modern , nama bayi perempuan islami dan artinya dari a-z, nama bayi perempuan islami unik, nama bayi kristen perempuan, nama bayi laki laki kristen katolik, nama bayi perempuan kristen dalam alkitab, nama bayi perempuan kristen bulan april, kombinasi nama anak perempuan kristen, nama, bayi laki laki kristen batak, nama bayi perempuan katolik, nama bayi laki laki kristen inggris, nama bayi sansekerta perempuan, nama bayi sansekerta kuno rangkaian nama bayi sansekerta, nama mutiara sansekerta, nama sansekerta yang bagus, kumpulan nama bayi khas bali, nama bayi laki laki sansekerta hindu, nama bayi hindu kuno, nama bayi kembar indah, nama bayi kembar islami beserta artinya, nama bayi kembar perempuan islami, nama bayi kembar laki laki islam modern, nama bayi kembar perempuan arab, nama bayi kembar laki laki jawa, nama bayi kembar jawa, nama bayi kembar kristen. .
Baiklah, kembali ke topik artikel Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami Awal Huruf L yang merupakan kategori dari Artikel, Nama, Perempuan, Jadi anda dapat juga menelusuri artikel menarik lainnya melalui kategori atau label tersebut, untuk membaca postingan terkait tentang Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami Awal Huruf L. Untuk melanjutkan artikel ini silahkan simak dalam paragraf selanjutnya hingga akhir postingan...
Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami Awal Huruf L
Labibah Munirah = Wanita yang cerdas dan memancarkan cahaya.
Arti tiap kata:
Labibah = Cerdas; pandai
Munirah = Bersinar; bercahaya
Laela Adeline = Malam yang gelap, mulia, dan damai.
Arti tiap kata:
Laela = Malam yang gelap (Arab)
Adeline = Mulia dan damai (Inggris)
Laela Najmu Munirah = Wanita yang bercahaya laksana bintang di malam hari.
Arti tiap kata:
Laela = Malam yang gelap
Najmu = Bintang
Munirah = Bercahaya
Laila Muyassarah = Wanita yang dilahirkan pada malam dengan kemudahan.
Arti tiap kata:
Laila = Malam
Muyassarah = Kemudahan
Laila Nisa Silmikaffah = Perempuan yang penuh kegembiraan dalam menjalankan Islam secara keseluruhan.
Arti tiap kata:
Laila = Kegembiraan, kegairahan
Nisa = Perempuan
Silmi = Islam, selamat
Kaffah = Secara keseluruhan
Lailah Majidah = Wanita yang dilahirkan pada malam yang mulia.
Arti tiap kata:
Lailah = Malam
Majidah = Mulia
Lam'aa Raniah Jamilah = Wanita yang cantik berkilau dan mempesona.
Arti tiap kata:
Lam'aa = Berkilau
Raniah = Mempesona
Jamilah = Cantik
Lathifah Alimah = Wanita lemah lembut yang pandai.
Arti tiap kata:
Lathifah = Lemah lembut
Alimah = Cerdas; pandai
Arti tiap kata:
Lathifah = Lemah lembut
Habibah = Cerdas; pandai
Lathifah Maysun = Wanita yang cantik dengan lemah lembut.
Arti tiap kata:
Lathifah = Lemah lembut; halus
Maysun = Cantik
Lathifah Mumtazah = Wanita lembut yang istimewa.
Arti tiap kata:
Lathifah = Halus; lembut
Mumtazah = Istimewa
Lavina Roselani Hamidah = Perempuan yang bagaikan bunga mawar surga yang disucikan dan selalu bertahmid.
Arti tiap kata:
Lavina = Disucikan
Roselani = Bunga mawar surga
Hamidah = Bertahmid
Layanah Khuluqiyah = Wanita yang halus budi pekertinya.
Arti tiap kata:
Layanah = Halus; gemulai
Khuluqiyah = Budi pekerti; akhlak
Lu'lu Bahirah = Wanita yang laksana permata indah.
Arti tiap kata:
Lu'lu = Permata; mutiara
Bahirah = Indah
Lubna Azizah = Wanita yang pandai dan mulia.
Arti tiap kata:
Lubna = Pandai; cerdas
Azizah = Mulia; perkasa
Lum'ah Nibrah = Wanita yang berkilau laksana pelita.
Arti tiap kata:
Lum'ah = Berkilauan
Nibrah = Pelita
Luqyana Khalwa = Wanita yang menjadikan pertemuan kami yang indah.
Arti tiap kata:
Luqyana = Pertemuan kami
Khalwa = Indah; manis
Luqyana Mawaddah = Wanita yang menjadikan pertemuan kami penuh kasih sayang.
Arti tiap kata:
Luqyana = Pertemuan kami
Mawaddah = Kasih sayang; cinta kasih
Luqyana Wasilah = Wanita yang menjadikan pertemuan kami mendekatkan diri kepada Allah.
Arti tiap kata:
Luqyana = Pertemuan kami
Wasilah = Pendekatan diri kepada Allah; perantara
Lutfiah Manarina Salma = Perempuan yang memiliki kelembutan dan cahaya petunjuk keselamatan.
Arti tiap kata:
Lutfiah = Kehalusan, kelembutan
Manarina = Cahaya petunjuk
Salma = Selamat
Luthfia Fithri = Anak yang lemah lembut dan suci.
Arti tiap kata:
Luthfia : Lemah lembut (Arab)
Fithri : Suci (Arab)
Luthfya Mahdyah = Wanita yang lemah lembut dan mendapat petunjuk.
Arti tiap kata:
Luthfya = Lemah lembut
Mahdyah = Petunjuk
Luthifiyah Malihah = Wanita yang lemah lembut dan cantik.
Arti tiap kata:
Luthfiyah = Lemah lembut
Malihah = Cantik
Sebagai penutup artikel tentang Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami Awal Huruf L saya berharap dapat bermanfaat untuk anda yang sedang mencari referensi artikel seperti pada halaman ini dan menemukan solusinya hanya di Nama DeBay.
0 Response to "Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami Awal Huruf L"
Post a Comment
Berkomentarlah dengan santun dan menggunakan bahasa indonesia/ english.